Butuh belajar Linux?,,tapi anda belum paham betul cara installnya...atau anda masih ragu untuk berpindah sistem operasi dari windows ke linux? Ya mungkin beberapa orang bahkan hampir 70% pengguna komputer di Indonesia masih enggan berpindah ke sistem operasi yang Open Source ini... Beberapa penyebabnya mungkin karena mereka masih awam untuk menggunakannya, tapi jika anda mempunyai kemauan dan ingin belajar tapi malas menginsatallnya pada komputer anda dengan berbagai alasan, seperti takut kehilangan data, belum siap berpindah, bahkan tak tahu cara menginstallnya,,, berarti jawabannya mudah gunakan saja LINUX LIVE CD atau USB Portable Linux Linux Live CD adalah linux yang dapat dijalankan langsung dari CD ROM tanpa kita harus menginstallnya terlebih dahulu sehingga data yang ada dalam harddisk kita takkan berubah sedikitpun,,,linux seperti ini biasanya digunakan untuk demonstrasi OS Linux tetapi ternyata Linux Live CD menjadi media pembelajaran OS Linux yang baik karena pengguna Linux y...